Mahasiswa/i UIN Raden Intan akhir-akhir ini dibuat bingung dengan Aplikasi Sistem Informasi Akademik (SIAKAD) baru UIN Raden Intan. Salah satu mahasiswa UIN Raden Intan Mas Diya'ul "awalnya bingung, kok SIAKAD lama gak bisa diakses, ketika akses SIAKAD baru tapi passwordnya salah mas". Disini admin akan memberi tahu cara masuk SIAKAD baru, yuk simak !
1. Kunjungi aplikasi.radenintan.ac.id dan akan muncul tampilan seperti dibawah ini
2. Klik navigasi di pojok kiri atas seperti gambar dibawah ini
3. Masuk ke bagian login SIAKAD
isi bagian Kunci 1 dengan NPM, dan isi juga bagian Kunci 2 dengan NPM, setelah masuk ke SIAKAD silahkan ganti Password anda untuk keamanan akun anda. Semoga bermanfaat.
1. Kunjungi aplikasi.radenintan.ac.id dan akan muncul tampilan seperti dibawah ini
2. Klik navigasi di pojok kiri atas seperti gambar dibawah ini
Kemudian klik menu Fakultas dan Pasca, kemudian pilih sesuai fakultasmu
isi bagian Kunci 1 dengan NPM, dan isi juga bagian Kunci 2 dengan NPM, setelah masuk ke SIAKAD silahkan ganti Password anda untuk keamanan akun anda. Semoga bermanfaat.
Post a Comment